Ketua Fraksi Partai Golkar DPRD Sulawesi Tenggara (Sultra), Aksan Jaya Putra (AJP) kembali menemui konsituennya dalam rangka sosialisasi peraturan daerah (Sosperda). AJP mensosialisasikan Perda Nomor 2 Tahun 2015 tentang Bantuan Hukum kepada Masyarakat Miskin yang diterbitkan oleh pemerintah provinsi (Pemprov) Sultra.
Copyright © 2024 PT Kendari Bisa Media All Rights Reserved